Ahsan/Hendra Ngamuk, 2 Ganda Putra Malaysia Tragis di BWF World Tour Finals

Ganda putra Indonesia, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan.
Sumber :
  • AP Photo

Thailand – BWF World Tour Finals 2023 segera bergulir. Rencananya dihelat 13-17 Desember di China.

Bongkar Isi Tas Jonatan Christie Jelang Olimpiade 2024, Gak Lupa Bawa Baju Sang Buah Hati

Sederet atlet bulutangkis dunia tempur. Begitu juga dengan wakil Indonesia yang bakal jadi ancaman.

Berbicara event ini, ada fakta ganas dari ganda putra Tanah Air di BWF World Tour Finals 2022. Mereka adalah Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

Mengejutkan, Ganda Campuran Denmark Mundur dari Olimpiade 2024

Ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan

Photo :
  • twitter.com/INABadminton

VIVA Bulutangkis mencatat, pada edisi tahun lalu pemain berjuluk The Daddies melaju hingga final. Namun di partai puncak kalah dari wakil wakil China.

Hasil Undian Bulutangkis Ganda Putra Olimpiade 2024

Meski demikian, ada tiga ganda putra yang jadi korban mereka. Di fase grup B, pertadingan pertama Ahsan/Hendra menggilas Aaron Chia/Soh WOoi Yik dua gim langsung.

Kemudian, pada pertandingan kedua giliran Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen dipermalukan. Ahsan/Hendra menang dua gim atas wakil Denmark itu.

Beralih ke semifinal, Ahsan/Hendra mempermalukan wakil Malaysia lainnya, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi lewat rubbergame.

Chef de Mission (CdM) Kontingen Indonesia Olimpiade Paris 2024, Anindya Bakrie

CdM Anindya Bakrie: 85 Persen Atlet Indonesia Sudah Tiba di Paris

Chef de Mission (CdM) Kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024 Anindya Bakrie mengatakan, sebanyak 85 persen atlet Indonesia telah tiba di Paris dan siap bertanding

img_title
VIVA.co.id
19 Juli 2024