Inilah Omzet Motor Skutik Indonesia Rp69 Triliun

Ilustrasi motor skutik.
Sumber :
  • VIVAnews/Sandy Adam Mahaputra

VIVA.co.id - Sebelumnya kita sudah melihat secara garis besar bahwa lebih besar omzet sepeda motor sport, kini kita bisa lihat bagaimana omzet motor skutik. Bila motor sport sekitar Rp24 triliun pada 2014, jangan kaget, bahwa motor skutik bisa menyentuh sekitar Rp69 triliun.

Yamaha Aerox 2024 Makin Sporty dan Elegan dengan Warna Barunya

Sebenarnya wajar saja segmen motor skutik menorehkan omzet segede itu, karena melihat volume penjualannya juga sangat tinggi. Pada 2014, jika melihat data Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (Aisi), motor skutik terjual sekitar 5,3 juta unit.

Hasil perolehan itu setara dengan sekitar 67 persen dari total volume penjualan produsen motor, yang tergabung di Aisi. Pada 2014, Aisi melego sekitar 7,9 juta motor. Produsen motor skutik Honda menempati posisi teratas dalam mengantongi omzet motor skutik.

Rekomendasi 5 Sepeda Listrik 1 Jutaan Terbaik
Judi online yang di bongkar Polda Metro Jaya

Judi Slot Higgs Domino dan Royal Dream Dibongkar Polisi, Omzetnya hingga Rp 30 Miliar

Polda Metro Jaya menangkap 4 orang terkait judi online. Para tersangka menjual koin yang dipakai judi slot di aplikasi higgs domino dan royal dream.

img_title
VIVA.co.id
26 April 2024