Logo ABC

Kisah Gadis Bandung Difabel Sukses Wujudkan Mimpinya di Australia

Ria Andriani mengatakan warga yang hidup dengan disabilitas tidak membutuhkan belas kasihan, tapi perlu disediakan fasilitas yang lebih mudah diakses bagi mereka. (Koleksi pribadi)
Ria Andriani mengatakan warga yang hidup dengan disabilitas tidak membutuhkan belas kasihan, tapi perlu disediakan fasilitas yang lebih mudah diakses bagi mereka. (Koleksi pribadi)
Sumber :
  • abc

Dari pengalamannya, Ria mengajak warga yang hidup dengan disabilitas untuk tetap semangat dalam mewujudukan mimpinya.

"Maju terus," kata Ria.

"Jika ingin mendapatkan respek dan martabat, serta hak yang sama dengan yang non-disabilitas, kita benar-benar harus melakukan sesuatu," katanya.

"Jangan berharap dunia berubah untuk kita kalau kita tidak bisa jadi bagian dari perubahan itu."

ABC Classic merilis serial video baru yang dibawakan Ria Andriani untukĀ mengeksplorasi pengalaman para musisi penyandang disabilitas dalam rangka peringatan Hari Penyandang Disabilitas Internasional 2021, yang bisa dilihat di sini.