Gempa Magnitudo 5, 4 Guncang Sukabumi Jawa Barat

Ilustrasi - Seismograf, alat pencatat getaran gempa.
Sumber :
  • ANTARA

Jakarta – Gempa bumi dengan magnitudo 5,4 mengguncang bagian Tenggara Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Minggu, 1 Oktober 2023, pukul 11.00 WIB.

Pengendara Motor di Indonesia Hari Ini Diminta Waspada

Dilansir dari akun Twitter Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), pusat gempa berada di koordinat 7,28 Lintang Selatan (LS) dan 106,59 Bujur Timur (BT).

Ilustrasi - Seismograf mencatat getaran gempa.

Photo :
  • ANTARA/Shutterstock/pri.
PGA Catat 348 Kali Gempa Hembusan Terjadi di Puncak Gunung Ile Lewotolok

Pusat gempa berada di darat 32 km Tenggara Kabupaten Sukabumi, dengan kedalaman 89 km.

Sementara mengutip dari laman BMKG, getaran gempa ini juga dirasakan di sejumlah wilayah lainnya, seperti Sukabumi, Sawarna, Pelabuhan Ratu, Soreang, Cianjur, Cibadang, Bandung, Bogor, Cisolok, Cipanas, Lebak, Kota Sukabumi, Tasikmalaya, Pandeglang.

Awal Mei, 26 Provinsi Diprediksi Bakal Diguyur Hujan
Ilustrasi petugas BMKG

Udara Panas yang Melanda RI dalam Beberapa Hari Terakhir Bukan Heatwave, Menurut BMKG

BMKG memastikan fenomena udara panas yang melanda Indonesia dalam beberapa hari terakhir bukan merupakan gelombang panas atau heatwave tapi akibat gerak semu Matahari.

img_title
VIVA.co.id
2 Mei 2024