Klasemen Liga Inggris: MU Jauhi ManCity

Pertandingan antara Manchester United dan Manchester City
Sumber :
  • Reuters / Darren Staples
VIVA.co.id
Harry Maguire Belum Pantas Jadi Kapten Manchester United
- Manchester United melanjutkan tren positif setelah
mengandaskan perlawanan Manchester City 4-2
5 Pertemuan Terakhir MU Vs Tottenham, Hujan Gol dan Pembantaian
pada laga lanjutan Liga Inggris (Premier League) di Old Trafford, Minggu 12 April 2015 malam WIB. Tambahan tiga poin menegaskan posisi MU di zona Liga Champions.

Marcus Rashford Gantikan Kylian Mbappe di PSG?
Tim asuhan Louis van Gaal kini menduduki peringkat 3 klasemen sementara dengan koleksi 65 poin. Mereka unggul empat angka dari The Citizens di peringkat 4, yang menelan tiga kekalahan dari lima pertandingan terakhir.

Pemuncak klasemen sementara, Chelsea masih nyaman setelah meraih kemenangan 1-0 kala bertandang ke markas Queens Park Rangers (QPR). Pasukan Jose Mourinho kini telah mengumpulkan 73 poin, unggul tujuh angka dari pesaing terdekat, Arsenal.

Klik di sini untuk melihat klasemen Liga Inggris selengkapnya.

Sementara itu, persaingan ketat tersaji dalam perebutan satu tiket Liga Europa musim depan. Southampton kini menduduki posisi 5, dengan koleksi 56 poin, setelah memenangi pertandingan melawan Hull City dengan skor 2-0.

Tottenham Hotspur, yang pada Sabtu malam WIB tumbang 0-1 dari Aston Villa, harus tertahan di peringkat 7 dengan raihan 54 poin. Satu peringkat di atas mereka adalah Liverpool, yang baru akan memainkan laga kontra Newcastle United pada Selasa dini hari WIB. (art)

![vivamore="Baca Juga :"]





[/vivamore]

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya