Kembali Tajam, Ronaldo Berterima Kasih pada Rekan Setim

Cristiano Ronaldo
Sumber :
  • REUTERS
VIVA.co.id
5 Klub Sepakbola yang Sering Tampil di Final Liga Champions, Real Madrid Teratas?
- Bomber Real Madrid, Cristiano Ronaldo, kini kembali menunjukkan kegarangannya. Pemain asal Portugal tersebut mencetak 8 gol dalam 2 laga.

Gila, Ini Format Baru Liga Champions!

Ini membuat para pengkritik kini hanya bisa terdiam dan gigit jari. Ronaldo membuktikan bahwa dia belum habis.
Rangkuman Momen-momen Penting Duel Liverpool Vs Villarreal


Justru, pemain 30 tahun itu menciptakan sejumlah rekor. Salah satunya menjadi pencetak gol terbanyak di Liga Champions.


"Saya merasa puas. Saya sangat terhormat berada di posisi ini. Saya harus berterima kasih kepada tim, yang telah sangat menolong saya," kata Ronaldo seperti dikutip
AS.


Ronaldo mengaku sempat mengawali musim 2015-16 dengan buruk. Namun, dia sudah kembali fit dan siap beraksi lagi.


"Sekarang, saya dalam kondisi bagus karena mencetak 8 gol. Rekan saya punya kepercayaan terhadap saya. Mereka memberikan saya umpan dan mencetak gol dengan itu," tutur Ronaldo.


"Saya sangat senang. Saya berterima kasih kepada pemain untuk kepercayaan yang mereka berikan untuk saya," ia menambahkan. (art)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya