Viral Kisah Unik Ibu Hamil Ngidam Dibonceng Polantas di Tasikmalaya

Viral Kisah Unik Ibu Hamil Ngidam Dibonceng Polantas di Tasikmalaya
Sumber :
  • TikTok: dedenahdani1

VIVA Trending - Kisah unik seorang ibu hamil ngidam dibonceng polantas di Tasikmalaya. Atas kejadian tersebut viral di media sosial.

Bawa Toyota Avanza Kelakuan Emak-emak Ini Bikin Emosi Pengguna Jalan

Biasanya ketika ibu hamil selalu ngidam sesuatu mengenai makanan. Namun ibu hamil satu ini ngidam pengen dibonceng keliling-keliling sekitaran Tasikmalaya oleh polantas.

Panik Saat Digerebek Polisi, Heru Lompat ke Sungai Lalu Tenggelam dan Tewas

Dilansir akun TikTok @dedenahdani1, Kamis 1 Juni 2023. Sang perekam yang merupakan anggota polisi menanyakan alasan ngidam ibu hamil ini ingin dibonceng polantas. Latas sang polantas juga menanyakan anak keberapa dan sudah di USG atau belum.

"Ini anak ketiga dan belum di USG," jawab ibu hamil tersebut. Kemudian polisi yang merekam kejadian tersebut mengatakan akan, "Mudah-mudah cewe atau cowo juga gpp yah Teh yah yang penting sehat, dan sekarang sudah dibonceng polisi, karena ngidam yah,"

Ojol di Medan Borong Martabak yang Viral usai Berseteru dengan Petugas Dishub

Setelah keinginan sudah terpenuhi dan diajak keliling-keliling oleh Polantas, ibu tersebut sangat senang, terlihat dari raut wajahnya yang tersenyum.

Viral Kisah Unik Ibu Hamil Ngidam Dibonceng Polantas di Tasikmalaya

Photo :
  • TikTok: dedenahdani1

Atas kejadian tersebut mengundang banyak komentar dari netizen sebagai berikut:

"Masya Allah, sehat sehat ibu hamil."

"Rada2 gila ibu2 kalo ngidam, (Emoji Ketawa),"

"Kalo aku ngidamnya di makanan terus, orang-orang ngidamnya unik-unik."

"Gw hamil 5 x gak pernah ngidam. Ngidam itu gak ada, yg ada cuma caper"

"Sehat terus ya bu semoga anaknya nanti jadi polisi..Pak Polisinya juga baiiik mau nurutin keinginan Ibu hamil,"

Oesman Sapta Odang (Oso)

Bantu Korban Bencana Sumbar, Gebu Minang Kirim 9 Ribu Paket Sembako

Banjir bandang dan tanah longsor menerjang beberapa wilayah Sumbar pada hari Minggu 12 Mei 2024 lalu yang mengakibatkan setidaknya 61 orang tewas akibat musibah tersebut.

img_title
VIVA.co.id
20 Mei 2024