Logo BBC

Aturan Baru Soal Sampah di Shanghai, Pelanggar Bisa Didenda 102 Juta

Induk burung memberi puntung rokok ke anaknya di pantai Florida. - Karen Mason
Induk burung memberi puntung rokok ke anaknya di pantai Florida. - Karen Mason
Sumber :
  • bbc

Kota Shanghai mempekerjakan ribuan instruktur dan melakukan puluhan ribu pelatihan agar orang mengerti cara memilah sampah mereka.

Namun penduduk tahu pihak berwenang mengawasi perilaku mereka dengan ketat.

Situs web Shine mengatakan untuk membagikan peringatan atau denda, jika diperlukan.

Ini menyebabkan panik karena penduduk tak punya pilihan kecuali sangat berhati-hati agar tidak melanggar aturan.

Perlu berpikir dua kali sebelum membuang wadah seperti botol dan harus mengosongkannya terlebih dulu.

Kantong plastik bekas juga harus dicuci agar terhindar dari hukuman.

Beberapa produk harus diurai dulu sebelum dibuang.

Apa yang terjadi ketika aturan dilanggar?