Logo ABC

Usia Harapan Hidup di Australia 82 Tahun, di Indonesia 71 Tahun

Rata-rata usia harapan hidup di Australia terus meningkat dan berada di peringkat keenam di dunia
Rata-rata usia harapan hidup di Australia terus meningkat dan berada di peringkat keenam di dunia
Sumber :
  • abc

Di tahun 2017, ada 77 kematian anak dalam 100.000 orang di Australia, dimana jumlah ini 28 persen dibandingkan sepuluh tahun sebelumnya.

Penurunan angka ini adalah cermin dari adanya peningkatan akses serta kualitas perawatan terkait bayi baru lahir, peningkatan kesadaran masyarakat soal resiko kematian bayi dan anak, peningkatan kualitas sanitasi dan kebersihan, serta pengurangan penyakit yang dapat dicegah dengan pemberian vaksin.