Belasan Preman di Kota Tua Diciduk Polisi

Puluhan Preman Diamankan Polres Pelabuhan Tanjung Priok
Sumber :
  • VIVAnews/Anhar Rizki Affandi
VIVAnews
TGB Marah, Ada Deklarasi Pilgub NTB Gunakan Atribut Ormasnya
- Polda Metro Jaya melakukan razia skala besar kepada para preman yang sering beraksi di lokasi rawan kriminalitas, salah satunya di kawasan Kota Tua, Taman Sari, Jakarta Barat, Sabtu malam.

Tembus Final Liga 1, Madura United Punya Sejarah Juara saat Bernama Pelita Jaya

Razia yang dipimpin langsung oleh Kapolda Metro Jaya, Inspektur Jenderal Unggung Cahyono, itu berhasil menangkap belasan preman dan pengamen yang diduga meresahkan warga.
Terkuak! Ini Alasan Prabowo Ubah Program Makan Siang Gratis


Selain di Kota Tua, razia ini dilakukan di Terminal Blok M, Jakarta Selatan, dan Pasar Rebo, Jakarta Timur.


Para preman itu dibawa ke Polsek Metro Taman Sari untuk ditindaklanjuti. Saat ditangkap, beberapa preman ini diciduk tengah asyik menenggak minuman keras.


"Mereka tengah menikmati miras di halaman museum Fatahillah," kata Unggung.


Di wilayah lainnya, polisi menyita beberapa senjata tajam dari belasan preman. (one)


Ong Suhirman/Jakarta Barat
Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya