Tanpa Obat, Ini Tips Mudah Supaya Buang Air Besar Tetap Lancar
Rabu, 23 Januari 2019 - 16:34 WIB

Sumber :
- U-Report
VIVA – Pernahkah Anda mengalami susah buang air besar atau bahkan Anda saat ini sedang mengalami hal tersebut? Ya, buang air besar kurang dari tiga kali, tinja keras dan menyakitkan bisa dianggap sebagai sembelit.
Sembelit biasanya terjadi pada siapapun dan disebabkan karena tidak cukup banyak mengonsumsi serat atau minum air. Susah buang air besar atau sembelit adalah masalah pencernaan yang umum terjadi.
Baca Juga :
Sembelit dapat diredakan dengan cara mengusahakan agar tinja menjadi lunak. Namun jangan khawatir, Anda bisa menggunakan metode berikut ini untuk membantu tinja yang keras bisa keluar dengan aman.
Baca Juga :