LIVE MATCH: Menit 97, Indonesia Samakan Skor Lewat Penalti

Pemain Timnas Indonesia rayakan gol.
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Wahyu Putro A

VIVA.co.id – Timnas Indonesia menyamakan menjadi 2-2 atas Vietnam di babak tambahan. Gol dihasilkan Manahati Lestusen pada menit 97.

Timnas Indonesia Bisa Kalahkan Vietnam di ASEAN Cup 2024

Lesakan kedua Indonesia dalam pertandingan ini lahir dari titik putih. Hadiah tendangan 12 pass diberikan setelah Ferdinan Sinaga dijatuhkan kiper lawan. Hasil ini sekaligus membawa Tim Merah Putih sementara unggul aggregat 4-3.

Susunan Pemain:

Terpopuler: Nathan Tjoe-A-on Kembali ke Liga Inggris, Timnas Vietnam Merasa Diuntungkan

Vietnam: Tran Nguyen Manh, Tran Dinh Dong, Truong Dinh Luat, Que Ngoc Hai, Vu Van Thanh, Nguyen Van Toan (Vu Minh Tuan 57'), Luong Xuan Truong, Nguyen Trong Hoang, Dinh Tranh Trunng (Pham Tranh Lurong 69'), Nguyen Van Quyet (Nguyen Cong Phuorung 69'), Le Cong Vinh.

Indonesia: Kurnia Meiga, Beny Wahyudi, Hansamu Yama Pranata, Fachrudin Wahyudi, Abduh Lestaluhu, Manahati Lestusen, Bayu Pradana, Andik Vermansyah (Dedi Kusnandar 87'), Stefano Lilipaly (Zulham Zamrun 85'), Rizky Pora, Boaz Solossa (Ferdinan Sinaga 72').

Tanggapan Pelatih Anyar Vietnam Kim Sang-sik Bertemu Timnas Indonesia di Grup ASEAN Cup 2024
Pelatih Timnas Thailand, Masatada Ishii

Tak Anggap Vietnam, Pelatih Thailand Buat Pengakuan Mengejutkan soal Timnas Indonesia

Timnas Thailand tidak satu grup dengan Timnas Indonesia di ASEAN CUP 2024. Meki demikian, Pelatih Thailand, Masatada Ishii mewaspadai potensi bertemu Timnas indonesia.

img_title
VIVA.co.id
22 Mei 2024