Antar Prancis Lolos, Mbappe Catat Rekor Pencetak Gol Termuda

Striker Prancis, Kylian Mbappe.
Sumber :
  • REUTERS/Emmanuel Foudrot

VIVA – Rekor kembali tercipta di Piala Dunia 2018. Kali ini yang membuatnya adalah winger Prancis, Kylian Mbappe.

Momen STY Dilempar Telur Kembali Viral Jelang Indonesia vs Korsel, Warganet: Buktikan Coach

Menjadi pahlawan kemenangan di laga kedua babak penyisihan grup melawan Peru, Mbappe pun sukses membuat catatan baru sebagai termuda pemain Prancis yang mencetak gol dalam turnamen besar seperti Piala Dunia dan Euro.

Mbappe berhasil mencetak gol di ajang akbar pada usia 19 tahun 6 bulan. Dia pun mematahkan rekor yang sebelumnya dipegang David Trezeguet dan Thierry Henry.

Senangnya Kylian Mbappe Bawa PSG ke Semifinal Liga Champions

Dua legenda Prancis tersebut sama-sama membukukan gol di turnamen besar ketika berumur 20 tahun. Mereka membuat lesakan pada Piala Dunia 1998, ketika Les Bleus keluar sebagai juara.

Hasil Liga Champions: Comeback PSG dan Borussia Dortmund, Barcelona dan Atletico Madrid Nangis Darah

Yang menarik lagi dari Mbappe, ternyata terungkap fakta kalau dia juga menjadi satu-satunya pencetak gol Piala Dunia yang lahir setelah Prancis terakhir menjadi juara.

Shin Tae-yong, Pelatih Timnas Indonesia

Media Korsel Sorot Timnas Indonesia: Senjata Paling Berbahaya Mereka Adalah STY

Keberhasilan Shin Tae-yong (STY) mengantarkan Timnas Indonesia lolos ke babak 8 besar Piala Asia U23 tengah menjadi sorotan, bukan hanya di dalam negeri tapi juga di luar

img_title
VIVA.co.id
25 April 2024