Prediksi Liga Champions: Manchester United vs Kopenhagen

Selebrasi gol Bruno Fernandes saat Manchester United melawan Burnley
Sumber :
  • Ian Hodgson/PA via AP

Inggris - Prediksi pertandingan Manchester United vs Kopenhagen dalam lanjutan Liga Champions Grup A matchday ketiga di Stadion Old Trafford, Rabu 25 Oktober 2023, pukul 02.00 WIB.

Pada pertandingan sebelumnya, Manchester United berhasil meraih kemenangan atas Sheffield United dengan skor 2-1. Dalam laga tersebut, Manchester United mampu unggul terlebih dahulu di menit ke 28 melalui aksi Scott McTominay.

Di menit ke 34, Manchester United sempat disamakan skor melalui tendangan penalti Oliver McBurnie. Gol kemenangan skuad asuhan Erik Ten Hag lahir di menit ke 77 hasil tendangan keras di luar kotak penalti yang dilakukan Diogo Dalot.

Sheffield United vs Manchester United di Premier League 2023/2024

Photo :
  • AP Photo/Jon Super

Sementara di pertandingan sebelumnya, Kopenhagen sukses meraih tiga poin setelah menumbangkan Vejle BK dengan skor 2-1. Dalam laga tersebut, Kopenhagen tertinggal terlebih dahulu di menit ke 66 ditorehkan German Onugkha.

Setelah tertinggal satu gol, Kopenhagen mencoba menekan. Alhasil mereka mampu membalikan keadaan dengan mencetak dua gol masing-masing ditorehkan Elias Achouri (70') dan Mohamed Elyounoussi (82').

Hasil pertandingan Copenhagen vs Manchester City 0-0

Photo :
  • Twitter: Manchester City

Duel Manchester United vs Kopenhagen diprediksi akan berjalan alot. Namun dilihat kualitas pemain, Bruno Fernandes dan kawan-kawan lebih diunggulkan. Selain itu juga, Setan Merah akan bermain di hadapan pendukungnya.

Tragis, Casemiro Terbuang dari Timnas Brasil di Copa America Gara-gara Main di MU

Prediksi Susunan Pemain
Manchester United: Andre Onana, Diogo Dalot, Raphael Varane, Victor Lindelof, Sofyan Amrabat, Hannibal Mejbri, Casemiro, Mason Mount, Bruno Fernandes, Marcus Rashford, Rasmus Hojlund.

Kopenhagen: Kamil Grabara, Elias Jelert, Denis Vavro, Kevin Diks, Birger Meling, Rasmus Falk, Diogo Gonçalves, Viktor Claesson, Roony Bardghji, Mohamed Elyounoussi, Jordan Larsson.

Madrid Vs Dortmund di Final Liga Champions Jadi Pengalaman Unik Jude Bellingham

Head To Head
18-10-06 Manchester United vs Kopenhagen 3-0
02-11-06 Kopenhagen vs Manchester United 1-0
11-08-20 Manchester United vs Kopenhagen 1-0.

5 Pertandingan Terakhir Manchester United
27-09-23 Manchester United vs Crystal Palace 3-0
30-09-23 Manchester United vs Crystal Palace 0-1
04-10-23 Manchester United vs Galatasaray 2-3
07-10-23 Manchester United vs Brentford 2-1
22-10-23 Sheffield United vs Manchester United 1-2.

Real Madrid Juara Liga Champions 14 Kali karena Dibantu Wasit

5 Pertandingan Terakhir Kopenhagen
28-09-23 Lyseng vs Kopenhagen 0-9
30-09-23 Kopenhagen vs Midtylland 0-2
04-10-23 Kopenhagen vs Bayern Munich 1-2
09-10-23 AGF Aarhus vs Kopenhagen 1-1
21-10-23 Kopenhagen vs Vejle BK 2-1.

Cristiano Ronaldo dan Bruno Fernandes

Ronaldo Ingin Bruno Fernandes Tinggalkan Manchester United

Cristiano Ronaldo dikabarkan ingin Bruno Fernandes meninggalkan Manchester United dan bergabung dengannya di Saudi Pro League musim depan.

img_title
VIVA.co.id
15 Mei 2024