Indonesia Ngebut Medali SEA Games, Total Sudah 39 Emas

Logo SEA Games 2019 Manila, Filipina dan Komite Olimpiade Filipina
Sumber :
  • facebook.com/PHIAthletes/

VIVA – Indonesia terus menjauhi Vietnam di raihan medali SEA Games 2019 menyusul rentetan emas yang didapat pada Jumat sore WIB, 6 Desember 2019. Tambahan tiga emas membuat Indonesia sementara mengumpulkan total 39 emas. 

Tak Disangka, Jenderal TNI Maruli Pernah Cekik Kopassus Tubuh Besar Bodyguard Jokowi Hingga Pingsan

Yang pertama yaitu cabang olahraga judo, wakil Indonesia, I Gede Wardana yang menorehkan tinta emas di SEA Games 2019 setelah menjadi juara di kelas +100 kilogram. 

Di partai puncak dia mengalahkan wakil Malaysia, Muhammad Ruzaini Abd Razak. 

5 Bidadari Voli Pantai Dunia, Bikin Kaum Adam Gagal Fokus

Selanjutnya emas ke-39 Indonesia ditorehkan oleh cabang olahraga voli pantai pria. Wakil yang turun, Muhammad Ashfiya, Gilang Ramadhan dan Danangsyah Pribadi di final mengalahkan Thailand dengan skor 2-0. 

Miftahul Jannah setiba di Aceh.

Beda dengan Zara, Atlet Judo Ini Pilih Didiskualifikasi Dibandingkan Lepas Hijab

Putri dari Ridwan Kamil dan Atalia Praratya, Camillia Laetitia Azzahra atau akrab disapa Zara telah membuat keputusan yang mengejutkan dengan memilih untuk melepas hijab.

img_title
VIVA.co.id
7 April 2024