Logo timesindonesia

Kalah dari Madura United, Nil Maizar Soroti Konsentrasi Pemain Persela

Nil Maizar, Pelatih Persela Lamongan, (FOTO: MFA Rohmatillah/TIMES Indonesia)
Nil Maizar, Pelatih Persela Lamongan, (FOTO: MFA Rohmatillah/TIMES Indonesia)
Sumber :
  • timesindonesia

Kelemahan itulah yang akan menjadi bahan evaluasi pelatih berusia 49 tahun tersebut, untuk meraih hasil lebih baik di laga berikutnya.

"Mudah-mudahan evaluasi kedepan anak-anak bisa tetap konsisten dan bertekad nanti di tuan rumah bisa memenangkan pertandingan melawan Bhayangkara," ucapnya.

Terlepas dari kegagalan mencuri poin di kandang Madura United, Persela Lamongan juga terancam kembali kehilangan Alex dos Santos Goncalves karena mengalami cedera dan harus ditarik keluar pada menit 83.

"Alex ada cedera di pundak, tapi nanti saya cek lagi, apakah bisa main lawan Bhayangkara atau tidak," kata Nil Maizar