Kostum Unik Kevin/Marcus di Final BWF, Celananya Loreng Mirip Tentara

Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon
Sumber :

VIVA – Ada yang unik di final Tur Federasi Bulutangkis Dunia atau BWF. Raja ganda putra dunia asal Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon, tampil dengan kostum tanding yang berbeda dari biasanya.

17 Indonesian Athletes Qualify for the 2024 Paris Olympics

Kostum unik itu dipakai The Minions dalam pertandingan perdana penyisihan Grup A ganda putra melawan wakil Denmark, Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen, di Tianhe Gymnasium, Guangzhou, China, Rabu 12 Desember 2018.

Kostum yang dipakai Kevin/Marcus tak berwarna putih atau kuning dengan motif garis-garis di bagian dada dan perutnya lagi.

Kisah Inspiratif Jonatan Christie, Atlet Bulutangkis yang Bangun Masjid dari Dana Bonus Asian Games

Marcus Fernaldi Gideon.

Kali ini mereka mengenakan kostum berwarna biru muda. Di mana bagian lengan, leher dan dada berwarna hitam dengan garis melingkar berwarna silver.

Meet Rudy Hartono, the Indonesian Badminton Maestro

Dan yang menjadi sorotan yakni corak celana yang dipakai di laga itu. Kevin/Marcus memakai celana pendek bermotif loreng mirip celana seorang tentara, hanya saja warna lorengnya kombinasi antara warna biru, kuning dan hitam. (zam).

Baca: Ganda Putri China, Juara Asian Games Tumbang di Awal Final BWF

Tunggal putra Jepang, Kento Momota

Kento Momota Announces His Resignation from Badminton

Two-time world champion Kento Momota announced on Thursday his resignation from international badminton, admitting he had never been the same since a serious car crash fo

img_title
VIVA.co.id
19 April 2024