Viral Pria Diduga Kader Demokrat Sentil AHY: 9 Tahun Oposisi, Cuma Ngejar 6 Bulan Jadi Menteri

AHY dan kader demokrat
Sumber :
  • Instagram

VIVA Trending – Viral di media sosial diduga seorang kader berbaju Partai Demokrat sentil Ketua Umumnya sendiri, yakni Agus Harimurti Yudhoyono sebagai Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR) di Istana Negara pada Rabu, 21 Februari 2024.

Serahkan 2 Sertifikat Tanah ke Nirina Zubir, Menteri AHY: Ini Jadi Pelajaran untuk Kita Semua

Seperti diketahui baru-baru ini AHY baru saja resmi dilantik oleh Presiden Joko Widodo menggantikan Hadi Tjahjanto yang juga diangkat menjadi Menkopolhukam. Video viral baru-baru ini dibagikan oleh akun TikTok @pradikirana memperlihatkan momen seorang pria mengungkapkan isi hatinya hingga berani menyenggol ketua umumnya sendiri.

Muzakir Manaf Temui AHY, Bahas soal Lahan untuk Eks Kombatan GAM

"9 tahun melawan sebagai oposisi hanya untuk mengejar 6 bulan jadi menteri. Aduh kacau kali kawan," seru pria berpakaian partai Demokrat.

"Sorry ya ketum sorry ya mau dbawa ini partai ya," tambah lainnya.

Mendikbudristek Batalkan Kenaikan UKT, Sejak 2013 Universitas Udayana Tak Ada Kenaikan

Dalam video beredar tersebut, terlihat pria yang diduga kader Demokrat ini secara terang-terangan menyentil Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang baru saja dilantik sebagai Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR).

"Pelajaran apa yang saya dapat dari para elite Demokrat lakukan hari ini rupanya jelas untuk mengejar jabatan

"Tapi gpp ya biar masyarakat yang menilai dalam persoalan ini," tandasnya lagi.

Pria tersebut mengungkapkan sudah 9 tahun lebih Partai Demokrat menjadi oposisi dan menyinggung AHY hanya mengejar jabatan selama 6 bulan.

"Selamat untuk ketua umum," kata pria dalam video tersebut.


Reaksi Warganet

Sontak saja unggahan video pria paruh baya ini pun sukses memancing reaksi warganet di media sosial.

"Alhamdulilah bapak masih d kasih akal sehat.. Maju terus pak," tulis warganet.

"Moeldoko sekarang apa kabar ya? Dulu kan ngebet banget mau "begal" partai demokrat. Sekarang setelah demokrat gabung prabowo, moeldoko masih ngebet mau begal demokrat juga kah?"timpal lainnya.

"Lah ini org ga saadar ikut partai demokrat ga jsdi apa2..bacot doank digedein sih makanya jd kacung mulu," tulis lainnya.

"Fokus ke bapak disebelah, tegang banget dia inframe ,,,, langsung bikin status WA "Gue gak," kata lainnya.

"Bagaimana anak papi @agusyudhoyono , apakah udah menikmati ludah sendiri?" tandas pengguna lainnya.

"Padahal dulu sampe rame sama moledoko ya ???? eh sekarang 1 gerbong," kata lainnya.

"mau dibawa kemana juga sok jaim tp gak mau mengabdi dan berdedikasi," tulis lainnya.

Presiden Jokowi Kenalin Menteri-menterinya kepada Warga Dumai, Riau

Momen Jokowi Kenalin Menteri Tito, Pratikno, Erick Thohir Hingga Basuki Saat Bagikan Beras

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan pengecekan stok ketersediaan beras di Gudang Bulog Baru (GBB) Teluk Binjai, Kota Dumai, Provinsi Riau pada Sabtu, 1 Juni 2024. Pen

img_title
VIVA.co.id
1 Juni 2024