Terpopuler: Mobil SUV Hybrid Baru Rp300 Jutaan, Klaim Asuransi Terbesar dalam Sejarah

Mobil hybrid MG VS EV
Sumber :
  • VIVA/Yunisa Herawati

Jakarta, 23 Maret 2024 – Ada beberapa berita yang tayang di VIVA Otomotif pada Jumat kemarin, dan banyak dibaca sehingga menjadi terpopuler. Mulai dari mobil SUV hybrid baru Rp300 jutaan, sampai dengan klaim asuransi terbesar dalam sejarah.

Aksi Sopir Pikap Ini Dipuji Warganet, Berani Hadang Dua Bus Lawan Arus

1. Mobil SUV Hybrid Baru Rp300 Jutaan Mengaspal di Indonesia

Mobil hybrid MG VS EV

Photo :
  • VIVA/Yunisa Herawati
Video Toyota Calya Terjebak di Lumpur, Ada Cara Aman untuk Lolos

MG Motor Indonesia baru saja meluncurkan MG VS HEV, mobil SUV hybrid yang menandai era baru pabrikan otomotif tersebut dalam mobilitas berkelanjutan di Indonesia.

Kendaraan ini menawarkan perpaduan menarik antara performa tinggi dan efisiensi bahan bakar, menjadikannya pilihan menarik bagi konsumen yang mencari alternatif ramah lingkungan. Lihat informasinya di tautan ini.

Perlindungan Cat Mobil Berkualitas Tinggi Hadir di Jakarta Selatan

2. Klaim Asuransi Mobil Ini Cetak Rekor Terbesar dalam Sejarah

Kecelakaan Ferrari F90 Stradale di Finlandia

Photo :
  • Fanpage.it

Sebuah kecelakaan yang melibatkan Ferrari SF90 Stradale di Finlandia baru-baru ini telah menghasilkan salah satu pembayaran asuransi mobil terbesar dalam sejarah negara tersebut.

Kecelakaan tersebut terjadi pada musim gugur tahun lalu saat pengemudi mengalami aquaplaning dan kehilangan kendali atas mobilnya. Supercar itu kemudian menabrak pembatas jalan dan mengalami kerusakan parah. Simak detailnya di tautan ini.

3. Mobil SUV Baru Ini Bensinnya 25 Km per Liter

Mobil hybrid MG VS EV

Photo :
  • VIVA/Yunisa Herawati

MG Motor Indonesia baru saja meluncurkan MG VS HEV, mobil SUV hybrid pertama mereka di Mall Kelapa Gading, Jakarta Utara. Peluncuran ini menegaskan komitmen MG dalam bisnis kendaraan elektrifikasi di Indonesia, sejalan dengan produksi MG 4 EV dan ZS EV di Tanah Air.

Marketing and PR Director MG Motor Indonesia, Arief Syarifudin mengatakan bahwa MG VS HEV yang dipasarkan di harga Rp389 juta on the road DKI Jakarta hadir untuk menjawab permintaan konsumen yang tinggi terhadap kendaraan hybrid di Indonesia. Baca selengkapnya di tautan ini.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya