Prediksi Liga Champions: Manchester City vs Copenhagen

Erling Haaland: Duel Copenhagen vs Manchester City
Sumber :
  • Liselotte Sabroe/Ritzau Scanpix via AP

Manchester - Prediksi pertandingan Manchester City vs Copenhagen dalam babak 16 besar Liga Champions leg kedua di Stadion Etihad, Kamis 7 Maret 2024, pukul 03.00 WIB.

Liverpool Tertahan, Perburuan Gelar Sisakan Arsenal dan Man City?

Pada pertandingan sebelumnya, Manchester City meraih kemenangan atas Manchester United dengan skor 3-1. Dalam laga tersebut, Manchester City sempat tertinggal satu gol di babak pertama ditorehkan Marcus Rashford di menit kedelapan.

Di babak kedua, Manchester City melakukan beberapa perubahan. Alhasil skuad asuhan Pep Guardiola mampu membalikan keadaan dengan mencetak tiga gol ditorehkan Phil Foden (56', 80') dan Erling Haaland (90+1').

Waspada 4 Pemain Uzbekistan U-23, Ada yang Lawan Arsenal di Liga Champions

Manchester City vs Manchester United

Photo :
  • AP Photo/Dave Thompson

Sementara di pertandingan sebelumnya, Copenhagen menelan kekalahan atas Midtjylland dengan skor 0-2. Dalam laga tersebut, Copenhagen tertinggal di babak pertama ditorehkan Mads Bech (34').

Prediksi Pertandingan Premier League: West Ham United vs Liverpool

Di babak kedua, Copenhagen melakukan beberapa pergantian pemain untuk mengejar ketertinggalan. Namun terlalu asik menyerang, mereka malah kecolongan gol kedua di menit ke 90+4 dibukukan Dario Osorio.

Manchester United dikalahkan FC Copenhagen

Photo :
  • twitter.com/OptaJoe

Duel Manchester City vs Copenhagen diprediksi akan berjalan alot. Namun dilihat kualitas pemain, Erling Haaland dan kawan-kawan jauh lebih diunggulkan. Selain itu juga, mereka akan bermain di hadapan pendukungnya.

Prediksi Susunan Pemain
Manchester City: Ederson Moraes, Kyle Walker, Manuel Akanji, Ruben Dias, Nathan Ake, Rodri, Phil Foden, Kevin De Bruyne, Julian Alvarez, Jeremy Doku, Erling Haaland.

Copenhagen: Kamil Grabara, Peter Ankersen, Denis Vavro, Kevin Diks, Elias Jelert, Rasmus Falk, Lukas Lerager, Diogo Gonçalves, Mohamed Elyounoussi, Elias Achouri, Viktor Claesson.

Head To Head
14-02-24 Copenhagen vs Manchester City 1-3
11-10-22 Copenhagen vs Manchester City 0-0
06-10-22 Manchester City vs Copenhagen 5-0
27-02-09 Manchester City vs Copenhagen 2-1
20-02-09 Copenhagen vs Manchester City 2-2.

5 Pertandingan Terakhir Manchester City
11-02-24 Aston Villa vs Manchester United 1-2
18-02-24 Luton Town vs Manchester United 1-2
24-02-24 Manchester United vs Fulham 1-2
29-02-24 Nottingham Forest vs Manchester United 0-1
03-03-24 Manchester City vs Manchester United 3-1.

5 Pertandingan Terakhir Copenhagen
09-02-24 Copenhagen vs Molde 3-1
14-02-24 Copenhagen vs Manchester City 1-3
18-02-24 Silkeborg vs Copenhagen 0-3
27-02-24 Copenhagen vs Nordsjaelland 2-0
02-03-24 Midtjylland vs Copenhagen 2-0.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya