'Lagi Syantik' Temani Perjuangan Timnas Indonesia di Singapura

Duel Timnas Indonesia vs Thailand di leg 2 final Piala AFF 2020
Sumber :
  • affsuzukicup.com/

VIVA –  Ada hal menarik dalam duel leg 2 final antara Timnas Thailand vs Timnas Indonesia, Sabtu 1 Januari 2022. Ternyata, lagu 'Lagi Syantik' milik Siti Badriah berkumandang di National Stadium, Singapura.

Respons Mengejutkan Pelatih Cerezo Osaka Usai Justin Hubner Kena Kartu Merah

Momen tersebut terjadi pada saat half time atau jeda babak pertama. Lagu 'Lagi Syantik' diputar dan membuat para pendukung Indonesia bergoyang.

Pemilik akun @ainunnajib yang langsung hadir di stadion mengabadikan momen tersebut. Terlihat pada suporter bergoyang mengikuti lagu 'Lagi Syantik'.

Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Menggemparkan Amerika Serikat
Membanggakan, Pengorbanan Jay Idzes Rela Lakukan Hal Aneh Ini demi Timnas Indonesia

"Emang lagi manja
Lagi pengen dimanja
Pengen berduaan dengan dirimu saja
Emang lagi syantik
Tapi bukan so syantik
Syantik-syantik gini hanya untuk dirimu
," lirik lagu ini pun terdengar di National Stadium.

Sayang, Indonesia kembali gagal menjadi juara Piala AFF. Skuad Garuda harus puas bermain imbang 2-2 melawan Thailand. 

Hasil ini membuat Indonesia kalah 2-6 secara agregat. Indonesia pun harus puas menjadi runner up untuk keenam kalinya.

Jordi Amat mengawal pemain Jepang

Kata Jordi Amat Usai Kembali ke Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong sudah mengumumkan 22 nama pemain untuk menjalani laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Salah satunya Jordi Amat.

img_title
VIVA.co.id
23 Mei 2024