Ngeri, Yuta/Arisa Vs Raksasa Ganda Campuran di Final Kejuaraan Dunia

Ganda campuran Jepang, Yuta Watanabe/Arisa Higashino
Sumber :
  • Instagram: BWF

VIVA – Ganda campuran Jepang, Yuta Watanabe/Arisa Higashino melengang ke babak final BWF World Championships 2021 atau Kejuaraan Dunia BWF.

Timnas Teqball Indonesia Dapat Pengalaman Berharga di Kejuaraan Dunia 2023

Hasil itu didapat setelah mereka menyingkirkan rekan senegara Kyohei Yamashita/Naru Shinoya. Pasangan unggulan ketiga itu menang 21-13, 21-8 dalam pertandingan yang berlangsung di Carolina Marin, Sports Palace, Huelva, Spanyol, Sabtu 18 Desember 2021.

Sementara Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai melaju ke final usai mengalahkan wakil Hong Kong, Tang Chu Man/Tse Ying Suet. Ganda campuran rangking satu dunia itu mencatatkan comeback gemilang dalam laga berdurasi 61 menit.

Remaja Asal Karawang Juara di Kejuaraan Dunia Kano Thailand

Dechapol/Sapsiree sempat tertinggal di game pertama 15-21. Namun, juara BWF World Tour Finals 2021 ini akhirnya mebalikkan keadaan dengan merebut gim kedua dan ketiga 21-7, 21-10.

Final di Kejuaraan Dunia ini menjadi kesempatan untuk Yuta/Arisa untuk membalaskan dendam. Asalnya pada pertemuan terakhir mereka kalah pada final BWF World Tour Finals di Bali. Yuta/Arisa punya modal bagus karena masih unggul agregat 4-2.

4 Atlet Binaraga Sumut Berlaga di Kejuaraan Dunia Korsel
Pertamina Patra Niaga mendukung kebutuhan energi F1 Power Boat

Bahan Bakar Pertamina Patra Niaga Dukung Kesuksesan Pelaksanaan F1 Power Boat

Pertamina melalui Pertamina Patra Niaga mendukung penuh kebutuhan energi untuk pelaksanaan Pertamina Grand Prix of Indonesia Kejuaraan Dunia Perahu Motor F1H2O.

img_title
VIVA.co.id
1 Maret 2024